Spesifikasi Produk:
Bahan: Solid wood + engineering polypropylene
Ukuran: 48*49*83.5cm
Warna : White/Grey/Black
Berat: 4.6KG
Kondisi Produk: Butuh Perakitan pribadi (Knockdow)
Keunggulan Produk:
– Dapat diselaraskan dengan furniture lain.
– Tidak mudah pudar, tidak mudah berubah bentuk.
– Kaki kayu yang stabil, anti korosi dan tidak berbau.
– Design cantik & stylish yang bisa mempercantik tampilan rumah anda.